FX Yapan: Jelang Pilgub Jaga Persatuan Dan Keamanan

- Admin

Sabtu, 3 Maret 2018 - 05:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Kutai Barat, FX Yapan SH

Bupati Kutai Barat, FX Yapan SH

SENDAWAR, wartakubar.id
Bupati Kutai Barat(Kubar) FX Yapan SH menmberitahukan bahwa saat ini sedang memasuki pesta demokrasi yakni, pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kaltim yang akan dilaksanakan pada juni mendatang. Saat ini telah memasuki tahapan sosialisasi di lapangan, ada empat pasangan yang menjadi kandidat calon gubernur dan wakil gubernur ini. Tolong kita semua menjaga keamanan dan persatuan, jangan sampai gara-gara pilgub ini membuat situasi tidak aman. Pesta demokrasi ini mau tidak mau dan suka tidak suka harus dilakukan, ucapnya Senin(26/2/2018) di Balai Agung Tulur Aji Jejangkat saat penanda tanganan Kerjasama cakupan semesta Pemerintah Kabupaten Kutai Barat dan BPJS Kesehatan Cabang Samarinda.

Baca Juga :  Ada Potensi Kurangi Partisipasi Pemilih, KPU Kubar Himbau Warga Yang Mudik Lebaran Kembali Sebelum Pilgub

Diakuinya dan disampaikan, Saya ini sebagai pengurus partai PDIP telah ditunjuk sebagai Ketua Tim Pemenangan Pasangan Nomor Urut Empat Rusmadi Wongso- Saparuddin.

” Maka Karena kita ini berteman dan saling kenal, karena itu ikutilah saya. Karena saya ini memiliki indra keenam dan urusan politik ini tidak mengenal saudara, tidak ada sepupu, yang penting bisa melihat beberapa aspek yang membuat bisa menang,” katanya.

” Jadi jangan salah jalan. Karena perlu diketahui bahwa sumber APBD kita berasla dari Provinsi. Saya sudah mimpi sebanyak tujuh kali bahwa pasangan yang saya dukung ini akan menjadi Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Timur,” pungkasnya.

Baca Juga :  Pleno Rekapitulasi KPU, Berikut 25 Caleg yang Lolos DPRD Kubar

Lalu dijelaskan dingatkan dia bahwa nanti kampung-kampung yang memiliki rapor merah pasti akan sulit mendapatkan anggaran. Saya tidak punya kepentingan disini, kepentingannya adalah anggaran Provinsi. Ini bukan kampanye tetapi hanya pemberitahuan, terang FX Yapan SH di hadapan Asisten III Drs Aminuddin Msi, Kepala OPD, Camat, Petinggi Kampung, Perwakilan Polres Kubar, Perwakilan Kodim 0912 Kubar dan Tim Badan Penyelenggara Jaminan Sosial(BPJS) Kesehatan.

# Henry Situmorang #

Berita Terkait

DPR RI Usul SIM hingga STNK Berlaku Seumur Hidup
KPU Kubar Gelar Rapat Pleno Penetapan Pemenang Pilkada 2024
Pilkada Kubar 2024, Paslon FENA Nomor Urut 1 Unggul di Belempung Ulaq
Dapat Dukungan Masyarakat, Paslon FENA Nomor 1 Optimis Unggul 49 Persen Suara
Gelar Kampanye Akbar, Tampak Paslon FENA Diunggulkan Menang Pilkada Kubar 2024
Wakil Ketua MPR optimis Indonesia lebih maju pada kepemimpinan Prabowo
Pilkada Kubar 2024, Pasangan AHJI Bawa Visi Kubar Cemerlang
Nomor Urut Paslon Cabub dan Cawabup Pilkada Kubar 2024
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 4 Desember 2024 - 17:34 WIB

DPR RI Usul SIM hingga STNK Berlaku Seumur Hidup

Rabu, 4 Desember 2024 - 08:08 WIB

KPU Kubar Gelar Rapat Pleno Penetapan Pemenang Pilkada 2024

Rabu, 27 November 2024 - 15:28 WIB

Pilkada Kubar 2024, Paslon FENA Nomor Urut 1 Unggul di Belempung Ulaq

Jumat, 22 November 2024 - 09:08 WIB

Dapat Dukungan Masyarakat, Paslon FENA Nomor 1 Optimis Unggul 49 Persen Suara

Jumat, 22 November 2024 - 08:33 WIB

Gelar Kampanye Akbar, Tampak Paslon FENA Diunggulkan Menang Pilkada Kubar 2024

Berita Terbaru

Seni Dan Budaya

Punguan Parna Kabupaten Kutai Barat Gelar Pesta Bona Taon 2025

Sabtu, 8 Feb 2025 - 13:36 WIB

Ekonomi Dan Bisnis

SMSI Kaltim Ingatkan Anggota Taat Aturan

Rabu, 5 Feb 2025 - 08:30 WIB

Ekonomi Dan Bisnis

Wadah Perusahaan Media, SMSI Kutai Barat Terbentuk

Senin, 3 Feb 2025 - 18:01 WIB

PT.Trubaindo Coal Mining (TCM)

Peduli Kelestarian Lingkungan, PT TCM Tanam Ribuan Pohon di Hutan Kota Sendawar

Jumat, 31 Jan 2025 - 16:21 WIB