Kelurahan Baru Gelar Penyuluhan dan Pelatihan Pemadam Kebakaran

- Admin

Rabu, 11 Oktober 2023 - 09:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Basarnas Samarinda saat menyampaikan materi dalam kegiatan tersebut.

Tenggarong, WARTA KUBAR.Com – Guna mengantisipasi bahaya kebakaran, Kelurahan Baru menggelar penyuluhan dan pelatihan tentang pemadam kebakaran di Aula Rapat Kantor Kelurahan Baru, Selasa (10/10/2023).

Kegiatan tersebut sedikitnya diikuti oleh 20 pemuda di Kelurahan Baru.

Hadir dalam kesempatan tersebut menjadi pembicara yaitu Basarnas Samarinda dan Disdamkarmatan Kukar.

Lurah Baru, Bayu Ramanda mengatakan, kegiatan tersebut digelar bertujuan untuk memberikan pengetahuan kepada masyarakat tentang tindakan pertama jika ada kebakaran.

Baca Juga :  Sisa Empat Bulan, Bappeda Minta OPD Realisasikan APBD-P 2023

Selain itu, kata dia, digelarnya kegiatan ini yaitu untuk melakukan perekrutan kepada masyarakat Baru yang ingin menjadi relawan bencana kebakaran di lingkungan masyarakat.

“Sesuai dengan arahan dari Dispora Kukar terkait rekrutmen relawan kebakaran,” katanya.

Bayu menambahkan, bencana kebakaran saat ini menjadi musibah yang memiliki potensi besar terjadi. Karena, sat ini di Kukar khususnya sedang mengalami musim kemarau.

Baca Juga :  Buku 'Catatan Karir' Bupati Kukar Edi Damansyah Resmi Dilaunching

“Mengingat juga jumlah penduduk yang cukup padat di Kelurahan Baru. Rawan terjadinya kebakaran,” jelasnya.

Ke depan pihaknya akan rutin menggelar kegiatan serupa, guna meminimalisir potensi-potensi terjadinya kebakaran.

(ADV/Diskominfo Kukar)

BACA JUGA :Bupati Kukar Edi Damansyah Minta ISSI Lakukan Pembinaan Atlit Push Bike

Haornas, Bupati Kukar Edi Damansyah Lepas Peserta Jambore MTB Begodak Padang Huma

Tingkatkan PAD, Dispar Kukar Anggarkan Lensa Kamera Planetarium

Berita Terkait

Dibutuhkan Masyarakat, Pemerintah Kampung Pentat Bangun Jembatan Ulin
Musrenbang 2025, Kampung Penawai Kecamatan Bongan Fokus Ketahanan Pangan
Impian Warga Belempung Ulaq Terwujud, Pemkab Kubar Semenisasi Mantap Gang 54 di RT 002
Warga Belempung Ulaq Senang, Pemkab Kubar Semenisasi Mantap Gang Ulaq di RT 003
Berikut Capaian Pembangunan di Kampung Keay Kecamatan Damai
Wujudkan Pelayanan Masyarakat, BPK dan Petinggi Kampung Harus Bersinergi
Demi Masa Depan Anak, TK Swasta Akan Dijadikan Negeri
Infrastruktur Dibangun, Listrik PLN 24 Jam di Kecamatan Muara Lawa
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 08:22 WIB

Dibutuhkan Masyarakat, Pemerintah Kampung Pentat Bangun Jembatan Ulin

Minggu, 17 November 2024 - 07:23 WIB

Musrenbang 2025, Kampung Penawai Kecamatan Bongan Fokus Ketahanan Pangan

Sabtu, 16 November 2024 - 18:09 WIB

Impian Warga Belempung Ulaq Terwujud, Pemkab Kubar Semenisasi Mantap Gang 54 di RT 002

Sabtu, 16 November 2024 - 17:43 WIB

Warga Belempung Ulaq Senang, Pemkab Kubar Semenisasi Mantap Gang Ulaq di RT 003

Sabtu, 16 November 2024 - 08:26 WIB

Berikut Capaian Pembangunan di Kampung Keay Kecamatan Damai

Berita Terbaru

Ekonomi Dan Bisnis

SMSI Kaltim Ingatkan Anggota Taat Aturan

Rabu, 5 Feb 2025 - 08:30 WIB

Ekonomi Dan Bisnis

Wadah Perusahaan Media, SMSI Kutai Barat Terbentuk

Senin, 3 Feb 2025 - 18:01 WIB

PT.Trubaindo Coal Mining (TCM)

Peduli Kelestarian Lingkungan, PT TCM Tanam Ribuan Pohon di Hutan Kota Sendawar

Jumat, 31 Jan 2025 - 16:21 WIB

Hukum Dan Kriminal

Bareskrim Sita Uang Miliaran Hingga Aset Kasus Robot Trading Net 89

Rabu, 22 Jan 2025 - 14:41 WIB