Pemerintah Kampung Intu Lingau Gelar Musrenbang TA 2025

- Admin

Senin, 14 Oktober 2024 - 22:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto Bersama Musrenbang Kampung Intu Lingau Tahun Anggaran 2025.

Foto Bersama Musrenbang Kampung Intu Lingau Tahun Anggaran 2025.

SENDAWAR, wartakubar.id- Guna menyusun dan merumuskan program priotitas pembangunan di Kampung Intu Lingau. Pemerintah Kampung Intu Lingau menggelar Musyawarah Rencana pembangunan (Musrembang) tahun anggaran 2025 pada Kamis (10/10/2024).

Petinggi kampung Intu Lingau, Abed Nego menyampaikan, Agenda musrenbang ini rutin di laksanakan di setiap tahun diantara bulan Agustus, September dan dari pihak kecamatan sudah membuat jadwal Musrenbang.

Abed Nego menuturkan, Bahwa setiap tahun dana di Kampung Intu Lingau kadang mengalami kenaikan kadang juga mengalami penurunan. Lalu dengan naiknya status yang di sebut dari kampung sangat tertinggal, kampung tertinggal, kampung berkembang dan sekarang disebut kampung maju,maka penggunaan dana desa menurun.

Baca Juga :  DPRD Kutai Barat Gelar Paripurna Mendengar Pidato Bupati Frederick Edwin

Sehingga Abed Nego mengajak masyarakat, secara bersama merumuskan prioritas kampung Intu Lingau.

Sekaligus menyerap aspirasi dari masyarakat yang belum terlaksana, mengingat ketersediaan anggaran yang ada.

“Agar kita bersama-sama mengusulkan yang mana yang menjadi prioritas di kampung Intu Lingau salah satu nya seperti jalan rusak yang berdampak menghambat anak sekolah menurut saya bisa diusulkan,” ucapnya.

Mewakili Camat Nyuatan, Kasi pendidikan, Lusius Karyudi menyampaikan, Musrembang dilaksanakan sebab pembangunan harus melalui rencana sesuai dengan pendapat kampung baik itu sumber nya dari pemerintah pusat maupun pemerintah daerah. Agar arah pembangunan tepat sasaran dan dirasakan langsung masyarakat.

Baca Juga :  Ketua DPRD Kutai Barat Apresiasi Pelayanan Informasi LPP RRI Sendawar

Melalui Musrembang, Lusius Karyudi berharap aspirasi yang menjadi prioritas dapat terserap dan terakomodir dalam anggaran berjalan. Sebab dengan dana yang terbatas, perlu rencana strategi dalam menyusun prioritas. Agar hasil pembangunan bertujuan meningkatkan kesejahteraan, kecerdasan kehidupan bangsa, dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia.

Diketahui kegiatan musrenbang kampung diatur dalam Permendes PDTT No.21 Tahun 2020. Selain itu, ketentuan mengenai Musrenbang desa juga disebutkan dalam permendagri No.114 Tahun 2014.

(Adv/Diskominfo Kubar)

Berita Terkait

Meriah, Festival Melayu Gemeoh Resmi Dimulai
Bupati Cup 2025 Sebagai Wadah Silaturahmi Warga Antar Kecamatan
Dekati Sepak Bola Jauhi Narkoba, Bupati Cup 2025 Resmi Dimulai
Wabup H Nanang Adriani Lepas Kontingen POPDA 2025 Berlaga ke PPU
Berlangsung Khidmat, Wabup H Nanang Adriani Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda
PS Melak D Juara Penalty Kick 2025 Gemeoh
TP PKK Barong Tongkok Raih Juara Umum HKG ke-53 PKK Tingkat Kabupaten
TP PKK Mitra Strategis Pemerintah Wujudkan Keluarga Sejahtera
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 November 2025 - 15:26 WIB

Meriah, Festival Melayu Gemeoh Resmi Dimulai

Selasa, 11 November 2025 - 11:16 WIB

Bupati Cup 2025 Sebagai Wadah Silaturahmi Warga Antar Kecamatan

Senin, 10 November 2025 - 20:33 WIB

Dekati Sepak Bola Jauhi Narkoba, Bupati Cup 2025 Resmi Dimulai

Senin, 10 November 2025 - 19:59 WIB

Wabup H Nanang Adriani Lepas Kontingen POPDA 2025 Berlaga ke PPU

Senin, 10 November 2025 - 19:41 WIB

Berlangsung Khidmat, Wabup H Nanang Adriani Pimpin Peringatan Sumpah Pemuda

Berita Terbaru

Hukum Dan Kriminal

28 Advokat Peradi Nusantara Jalani Pengambilan Sumpah di PT Denpasar

Kamis, 27 Nov 2025 - 05:32 WIB

Hukum Dan Kriminal

Pelaku Penyalahguna Narkoba di Kutai Barat Jalani Assesmen BNN Kaltim

Minggu, 23 Nov 2025 - 03:33 WIB

Birokrasi

Bupati Kutai Barat Apresiasi Gebyar Pajak Bapenda 2025

Jumat, 21 Nov 2025 - 20:43 WIB

error: Jangan Copas Ya .!!