Syahrie Jaang Kukuhkan Sahabat ” Jadi ” Kubar

- Admin

Kamis, 17 Mei 2018 - 10:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Syahrie Jaang Bersama Tim Relawan Pemenangan

Syahrie Jaang Bersama Tim Relawan Pemenangan

SENDAWAR,wartakubar.id-
Calon Gubernur(Cagub) Nomor Urut 2 Pilgub Kaltim, Syahrie Jaang yang didampingi oleh Ketua Koalisi Tim Pemenangan Kubar, Paul Vius mengukuhkan tim Relawan Pendukung Jadi(RJP) Kaltim, Senin(14/5/2018) di Sport Hall Linggang Bigung. Pada kesempatan ini juga dikukuhkan relawan tim pemenangan sahabat Jaang-Ferdi(Jadi) di tingkat Kabupaten, Kecamatan, hingga Kampung, dan pengukuhan Srikandi di 16 Kecamatan Se-Kubar yang bertempat di Lamin Melayu Taman Budaya Sendawar(TBS).

Dalam kesempatan ini, Jaang menyampaikan program visi-misinya untuk memimpin Kaltim lima tahun kedepan. Jaang mengatakan pengukuhan tim relawan di Kubar kali ini buka orasi politik, namun demikian mengingatkan dan memulai tim pemenangan untuk bekerjasama bukan memberi janji.

Baca Juga :  Kampanye di Sekolaq Joleq, FX Yapan Minta Dukungan Warga

” Sekilas disampaikannya, bahwa program pro rakyat yang bisa dilaksanakan dan dirasakan oleh masyarakat, seperti infrastruktur dasar listrik dan air bersih untuk masyarakat, serta infrastruktur lingkungan bidang pendidikan, peningkatan kaspasitas kepala desa dan perangkat desa, Bumdes, disitu juga ada kegiatan padat karya yang bisa direncanakan, ditentukan, dan dilaksanakan oleh masyarakat Kaltim,” jelas Syahrie Jaang kepada Wartawan usai kegiatan tersebut.

Syahrie Jaang Saat Sosialisasi Bersama Relawan Pemenangan

Menurut dia, dari 10 wilayah di Kaltim masih belum ada kategori mandiri rata-rata setiap desa maupun kampung pembangunan infrastrukturnya masih tertinggal bahkan masih banyak yang belum dialiri listrik ke sejumlah wilayah tersebut, karena memang wilayah Kaltim sangat luas, pungkasnya.

Baca Juga :  Ir Rama A Asia: Masyarakat Kubar Harus Cerdas Pilih Pemimpin

# Henry Situmorang #

Berita Terkait

DPR RI Usul SIM hingga STNK Berlaku Seumur Hidup
KPU Kubar Gelar Rapat Pleno Penetapan Pemenang Pilkada 2024
Pilkada Kubar 2024, Paslon FENA Nomor Urut 1 Unggul di Belempung Ulaq
Dapat Dukungan Masyarakat, Paslon FENA Nomor 1 Optimis Unggul 49 Persen Suara
Gelar Kampanye Akbar, Tampak Paslon FENA Diunggulkan Menang Pilkada Kubar 2024
Wakil Ketua MPR optimis Indonesia lebih maju pada kepemimpinan Prabowo
Pilkada Kubar 2024, Pasangan AHJI Bawa Visi Kubar Cemerlang
Nomor Urut Paslon Cabub dan Cawabup Pilkada Kubar 2024
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 4 Desember 2024 - 17:34 WIB

DPR RI Usul SIM hingga STNK Berlaku Seumur Hidup

Rabu, 4 Desember 2024 - 08:08 WIB

KPU Kubar Gelar Rapat Pleno Penetapan Pemenang Pilkada 2024

Rabu, 27 November 2024 - 15:28 WIB

Pilkada Kubar 2024, Paslon FENA Nomor Urut 1 Unggul di Belempung Ulaq

Jumat, 22 November 2024 - 09:08 WIB

Dapat Dukungan Masyarakat, Paslon FENA Nomor 1 Optimis Unggul 49 Persen Suara

Jumat, 22 November 2024 - 08:33 WIB

Gelar Kampanye Akbar, Tampak Paslon FENA Diunggulkan Menang Pilkada Kubar 2024

Berita Terbaru

Seni Dan Budaya

Punguan Parna Kabupaten Kutai Barat Gelar Pesta Bona Taon 2025

Sabtu, 8 Feb 2025 - 13:36 WIB

Ekonomi Dan Bisnis

SMSI Kaltim Ingatkan Anggota Taat Aturan

Rabu, 5 Feb 2025 - 08:30 WIB

Ekonomi Dan Bisnis

Wadah Perusahaan Media, SMSI Kutai Barat Terbentuk

Senin, 3 Feb 2025 - 18:01 WIB

PT.Trubaindo Coal Mining (TCM)

Peduli Kelestarian Lingkungan, PT TCM Tanam Ribuan Pohon di Hutan Kota Sendawar

Jumat, 31 Jan 2025 - 16:21 WIB