Mahulu Tunda Pemilihan Petinggi Kampung Serentak 2021

- Admin

Sabtu, 17 Juli 2021 - 19:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Samarinda, warta kubar.com

Berdasarkan Surat Edaran Bupati Mahulu No.060/6554/Umum.Tu.P/VII/2021 tentang Penundaan Pelaksanaan Tahapan Pemungutan Suara Pemilihan Petinggi Kampung Serentak tahun 2021 di Kabupaten Mahulu. 

Pemkab Mahakam Ulu (Mahulu) menetapkan, menunda pelaksanaan tahapan pemungutan suara Pemilihan Petinggi Kampung serentak tahun 2021. 

“Sedianya Pemilihan Petinggi Kampung Serentak di 28 kampung Kabupaten Mahulu dilaksanakan pada 15 Juli 2021 ini, tapi ditunda pelaksanaannya sampai kondisi Covid-19 mengalami penurunan,” sebut Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD) Kaltim HM Syirajudin melalui Kabid Pemerintahan Desa dan Kelurahan Kasmawati, di Samarinda, Jumat 16 Juli 2021. 

Baca Juga :  Bupati Kubar Puji Hasil TMMD KE-101 WILTAS KUBAR

Menurut Iyad sapaan akrab Syirajudin, penundaan ini merupakan hasil rapat panitia Pemilihan Petinggi Kampung Serentak tingkat kabupaten, unsur Forkopimda dan Tim Satgas Penanganan Covid-19 kabupaten sebagai antisipasi penularan Covid-19.

Baca Juga :  LSM Fakta Desak Pemkab Bayar Utang Konsumsi Di Bongan

“Penundaanan ini disebut tidak membatalkan tahapan pelaksanaan Pemilihan Petinggi Kampung Serentak yang sudah berjalan,” jelasnya. 

Sedangkan penjadwalan ulang Pemilihan Petinggi Kampung Serentak 2021 akan diinfokan Panitia Tingkat Kabupaten setelah kondisi memungkinkan untuk dilaksanakan.

# jay/yans/humasprovkaltim #

Berita Terkait

Bupati dan Wakil Bupati Mahulu Periode 2025-2030 Resmi Dilantik
Tingkatkan Infrastruktur, DPU-PR Kubar Perbaiki Jalan Menteweng Simpang Raya
Pengumuman Pemenang Gebyar Pajak Bapenda Kaltim 2025, Berikut Daftar Nama Wajib Pajak yang Beruntung
DLH Kubar Klarifikasi Proyek Tanaman Durian di Kecamatan Bongan
Merancang Pembangunan Kampung Belempung Ulaq Tahun Anggaran 2026
Hearing Bersama DPRD Kubar, PT BISM Siap Kolaborasi dengan Masyarakat Linggang Marimun
Frederick Edwin Tinjau Banjir di Muara Lawa
Pemprov Kaltim Anggarkan Perbaikan Jalan Rusak Parah di Bentian Besar
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 24 September 2025 - 18:23 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Mahulu Periode 2025-2030 Resmi Dilantik

Jumat, 5 September 2025 - 10:07 WIB

Tingkatkan Infrastruktur, DPU-PR Kubar Perbaiki Jalan Menteweng Simpang Raya

Rabu, 13 Agustus 2025 - 12:30 WIB

Pengumuman Pemenang Gebyar Pajak Bapenda Kaltim 2025, Berikut Daftar Nama Wajib Pajak yang Beruntung

Senin, 11 Agustus 2025 - 20:44 WIB

DLH Kubar Klarifikasi Proyek Tanaman Durian di Kecamatan Bongan

Selasa, 5 Agustus 2025 - 07:53 WIB

Merancang Pembangunan Kampung Belempung Ulaq Tahun Anggaran 2026

Berita Terbaru

Foto Bersama Ketua Presidium Dewan Adat (PDA) Kabupaten Kutai Barat (Kubar), Yurang dengan Para Pengurus Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI).

Advertorial

Presidium Dewan Adat Apresiasi Pelaksanaan Muskab IPSI Kutai Barat

Minggu, 12 Okt 2025 - 16:48 WIB

error: Jangan Copas Ya .!!