Sukseskan BBGRM Ke-15, Warga Kampung Belempung Ulaq Gotong-Royong

- Admin

Minggu, 22 April 2018 - 05:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Masyarakat Kampung Belempung Ulaq Melaksanakan Gotong-Royong

Masyarakat Kampung Belempung Ulaq Melaksanakan Gotong-Royong

SENDAWAR, wartakubar.id

Dalam rangka ikut menyukseskan Program Bulan Bhakti Gotong Royong Masyarakat(BBGRM) Ke-15, maka Masyarakat Kampung Belempung Ulaq, Kecamatan Barong Tongkok melaksanakan Gotong-royong bersama Jumat(20/4/2018).

Seluruh masyarakat maupun aparat  kampung belempung ulaq ikut serta dan terlihat kompak dalam kebersamaan membersihkan wilayah kampung belempung ulaq yang dimulai dari RT 01 hingga nanti RT 04.

Baca Juga :  Terancam Longsor, Pemkab Tinjau Jalan Poros Kampung Mantar dan Muara Niliq

Petinggi Kampung Belempung Ulaq, Kopli menuturkan ” Terima Kasih sebesar-besarnya atas kesadaran dan kebersamaan masyarakat belempung ulaq untuk melaksanakan gotong royong bersama ini. Adapun target yang dikerjakan yaitu pembersihan badan jalan dari tumbuhan yang bisa menghalangi pandangan pengguna lalu lintas dan memperbaiki beberapa aspal jalan yang berlubang,” tutur Kopli.

Baca Juga :  Dinsos Kubar Salurkan Bantuan Kebakaran di Belempung Ulaq

Kopli juga menghimbau agar masyarakat senantiasa dapat menjaga kebersihan kampung. Jangan membuang sampah secara sembarangan agar kebersihan dan keindahan kampung dapat tetap terpelihara, kata dia.

# Henry Situmorang #

Berita Terkait

Kubar Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2024
Bupati FX.Yapan Tinjau Pembangunan Kantor Sub Denpom Kubar
DP2KBP3A Gelar Audit Stunting Tahap Dua 2024
Pemkab Kubar Buka Pra PEDA Petani Nelayan 2024
Langkah Strategis Kembangkan Konvensi Hak Anak
Kubar Punya Kesempatan Suplai Bahan Pangan Ke IKN PPU
Puncak HUT RI ke-79 Kampung Belempung Ulaq Berlangsung Meriah
PWI Kubar Minta Bangun Kemitraan yang Baik dengan Pemkab
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 16:18 WIB

Kubar Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2024

Rabu, 11 Desember 2024 - 17:56 WIB

Bupati FX.Yapan Tinjau Pembangunan Kantor Sub Denpom Kubar

Senin, 9 Desember 2024 - 17:41 WIB

DP2KBP3A Gelar Audit Stunting Tahap Dua 2024

Senin, 9 Desember 2024 - 17:15 WIB

Pemkab Kubar Buka Pra PEDA Petani Nelayan 2024

Selasa, 3 Desember 2024 - 10:17 WIB

Langkah Strategis Kembangkan Konvensi Hak Anak

Berita Terbaru

Ekonomi Dan Bisnis

SMSI Kaltim Ingatkan Anggota Taat Aturan

Rabu, 5 Feb 2025 - 08:30 WIB

Ekonomi Dan Bisnis

Wadah Perusahaan Media, SMSI Kutai Barat Terbentuk

Senin, 3 Feb 2025 - 18:01 WIB

PT.Trubaindo Coal Mining (TCM)

Peduli Kelestarian Lingkungan, PT TCM Tanam Ribuan Pohon di Hutan Kota Sendawar

Jumat, 31 Jan 2025 - 16:21 WIB

Hukum Dan Kriminal

Bareskrim Sita Uang Miliaran Hingga Aset Kasus Robot Trading Net 89

Rabu, 22 Jan 2025 - 14:41 WIB