Kapolda Kaltim Pimpin Sertijab Kapolres Kubar

- Admin

Rabu, 8 Desember 2021 - 17:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Balikpapan, Warta Kubar .Com-Kapolda Kaltim, Irjen Pol. Drs. Herry Rudolf Nahak, M.Si pimpin upacara serah terima jabatan Kapolres Kutai Barat di Gedung Mahakam Polda Kaltim, Rabu (08/12/2021).

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Wakapolda Kaltim Brigjen Pol. Drs. Hariyanto, S.H., M.Hum., Irwasda Polda Kaltim dan para Pejabat Utama Polda Kaltim.

Baca Juga :  Di Duga Korupsi Dana BOS, Mantan Guru di Mahulu Resmi di Tahan

Diketahui, Jabatan Kapolres Kubar yang sebelumnya diemban oleh Akbp Irwan Yuli Prasetyo, S.I.K., akan dilanjutkan oleh AKBP Sonny Henrico Parsaulian Sirait, S.I.K., yang sebelumnya menjabat sebagai Kasubdit I Ditresnarkoba Polda Kaltim.

Sementara itu, AKBP Irwan Yuli Prasetyo, S.I.K., sendiri akan melanjutkan jabatan baru sebagai Wadansat Brimob Polda Kaltim.

Baca Juga :  Sidang 3 Terdakwa Pencurian Sawit di Jempang, PH Pertanyakan Legalitas PT Lonsum

Kapolda Kaltim dalam arahannya, menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasi setinggi-tingginya kepada Pejabat lama atas capaian, prestasi dan dedikasi selama berdinas di Polda Kaltim.

Sumber : Ig Polda Kaltim

Berita Terkait

Korupsi Dana Penyertaan Modal Pemkab Kubar, Eric Lenyoq divonis Satu Tahun Penjara
Bareskrim Sita Uang Miliaran Hingga Aset Kasus Robot Trading Net 89
Kapolres Kubar Beri Penghargaan Personel Berprestasi
Polisi Gugur Saat Operasi Penindakan BBM Illegal di Paser
Polisi Berhasil Bongkar Penimbunan BBM Bersubsidi
LBH Apresiasi Kinerja Polri dalam Penanganan Kasus IWAS
Pemerhati Kepolisian Apresiasi Polda NTB atas Penanganan Kasus Pencabulan
Anggota Samapta Polres Kubar Raih Emas di Walikota Cup Karate Bontang
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 06:46 WIB

Korupsi Dana Penyertaan Modal Pemkab Kubar, Eric Lenyoq divonis Satu Tahun Penjara

Rabu, 22 Januari 2025 - 14:41 WIB

Bareskrim Sita Uang Miliaran Hingga Aset Kasus Robot Trading Net 89

Selasa, 24 Desember 2024 - 07:00 WIB

Kapolres Kubar Beri Penghargaan Personel Berprestasi

Selasa, 17 Desember 2024 - 19:51 WIB

Polisi Gugur Saat Operasi Penindakan BBM Illegal di Paser

Senin, 16 Desember 2024 - 15:32 WIB

Polisi Berhasil Bongkar Penimbunan BBM Bersubsidi

Berita Terbaru

Parlementaria

DPRD Kubar Gelar Paripurna Mendengarkan Pidato Perdana Bupati

Kamis, 6 Mar 2025 - 06:47 WIB

Birokrasi

Ratusan Warga Kubar Antusias Sambut Bupati Frederick Edwin

Senin, 3 Mar 2025 - 13:33 WIB

Seni Dan Budaya

Punguan Parna Kabupaten Kutai Barat Gelar Pesta Bona Taon 2025

Sabtu, 8 Feb 2025 - 13:36 WIB