Penguatan UMKM, Kelurahan Melayu Dukung Usaha Budi Daya Jamur

- Admin

Kamis, 19 Oktober 2023 - 19:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Lurah Melayu Aditiya Rakhman bersama pembudidaya jamur.

TENGGARONG, WARTA KUBAR.Com – Kelurahan Melayu bakal terus melakukan pendampingan para pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dalam hal pengembangan dan penguatan usaha.

Lurah Melayu Aditiya Rakhman mengungkapkan, pihaknya akan selalu memberikan kemudahan bagi para pelaku UMKM. Salah satunya memberikan surat domisili usaha.

Selain itu, pihaknya juga akan mendampingi pelaku UMKM untuk mendapatkan SK hingga terbentuknya kepengurusan.

BACA JUGA : Kurangi Sampah dan Tingkatkan Ekonomi Masyarakat, Kelurahan Melayu Kukar Akan Adakan Bank Sampah

Baca Juga :  Camat Penyinggahan Kukuhkan Perpanjangan Masa Jabatan Anggota BPK

Sesuai Jumlah Penduduk, Kelurahan Melayu Akan Lakukan Pemekaran RT

Upaya Penanggulangan Banjir, Kelurahan Melayu Lakukan Normalisasi Drainase

Upaya itu dilakukan sebagai langkah cepat yang dilakukan sebagai penguatan kelembagaan para pelaku UMKM di Kelurahan Melayu.

Salah satunya, kata dia, saat ini pihaknya sedang melakukan pendampingan kepada para pelaku UMKM pembudidaya jamur yang ada di kelurahan Melayu.

Baca Juga :  Hasil Produksi Ikan Desa Embalut Disuplai Ke Luar Daerah

“Kami mendukung seluruh UMKM di wilayah kami di Kelurahan Melayu,” tegasnya, Rabu (18/10/2023).

Sentra budidaya jamur ini, lanjutnya menjadi salah satu role model budidaya jamur di Kukar. “Budidaya jamur ini tidak hanya menjual. Juga menjadi model untuk pelatihan,” ucapnya.

Ia menyambut positif pengembangan budidaya jamur di Kelurahan Melayu. Aditiya menyebut, potensi budidaya jamur tersebut dapat meningkatkan perekonomian masyarakat.

“Dari situ bisa untuk menghasilkan tambahan penghasilan masyarakat,” pungkasnya.

(ADV/Diskominfo Kukar)

Berita Terkait

Dibutuhkan Masyarakat, Pemerintah Kampung Pentat Bangun Jembatan Ulin
Musrenbang 2025, Kampung Penawai Kecamatan Bongan Fokus Ketahanan Pangan
Impian Warga Belempung Ulaq Terwujud, Pemkab Kubar Semenisasi Mantap Gang 54 di RT 002
Warga Belempung Ulaq Senang, Pemkab Kubar Semenisasi Mantap Gang Ulaq di RT 003
Berikut Capaian Pembangunan di Kampung Keay Kecamatan Damai
Wujudkan Pelayanan Masyarakat, BPK dan Petinggi Kampung Harus Bersinergi
Demi Masa Depan Anak, TK Swasta Akan Dijadikan Negeri
Infrastruktur Dibangun, Listrik PLN 24 Jam di Kecamatan Muara Lawa
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 08:22 WIB

Dibutuhkan Masyarakat, Pemerintah Kampung Pentat Bangun Jembatan Ulin

Minggu, 17 November 2024 - 07:23 WIB

Musrenbang 2025, Kampung Penawai Kecamatan Bongan Fokus Ketahanan Pangan

Sabtu, 16 November 2024 - 18:09 WIB

Impian Warga Belempung Ulaq Terwujud, Pemkab Kubar Semenisasi Mantap Gang 54 di RT 002

Sabtu, 16 November 2024 - 17:43 WIB

Warga Belempung Ulaq Senang, Pemkab Kubar Semenisasi Mantap Gang Ulaq di RT 003

Sabtu, 16 November 2024 - 08:26 WIB

Berikut Capaian Pembangunan di Kampung Keay Kecamatan Damai

Berita Terbaru

Parlementaria

DPRD Kubar Gelar Paripurna Mendengarkan Pidato Perdana Bupati

Kamis, 6 Mar 2025 - 06:47 WIB

Birokrasi

Ratusan Warga Kubar Antusias Sambut Bupati Frederick Edwin

Senin, 3 Mar 2025 - 13:33 WIB

Seni Dan Budaya

Punguan Parna Kabupaten Kutai Barat Gelar Pesta Bona Taon 2025

Sabtu, 8 Feb 2025 - 13:36 WIB