Pemilihan Ketua IKBSU Kutai Barat Periode 2023-2028

- Admin

Selasa, 5 September 2023 - 21:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SENDAWAR, WARTA KUBAR.Com- Sehubungan dengan berakhirnya masa bakti kepengurusan Ikatan Keluarga Besar Sumatera Utara (IKBSU) Kutai periode 2017-2022, Maka terbentuklah Tim Formatur Mubes IKBSU Kutai Barat Tahun 2023 untuk melaksanakan proses pemilihan Ketua IKBSU Kutai Barat periode Kepengurusan 2023-2028.

Hal tersebut disampaikan oleh Ketua Tim Formatur Pemilihan Ketua IKBSU Kutai  Barat, Hamdan Harahap, Selasa (5/9/2023) di Sendawar.

Hamdan Harahap menerangkan, Adapun tugas dan pungsi Team Formatur Mubes IKBSU KUtai Barat Tim Formatur melakukan penyusunan tahapan dan tata cara pelaksanaan Mubes IKB-SU Kutai Barat Tahun 2023.

 Pelaksanaan Mubes IKBSU Kutai Barat Tim Formatur melakukan penjaringan calon Ketua IKBSU Kutai Barat yang merupakan Pengurus dan Anggota IKBSU Kutai Barat 2017-2022 dengan batas waktu penjaringan yang ditetapkan dalam tahapan Mubes IKB-SU.

Baca Juga :  Festival Cross Boarder 2024 Kabupaten Mahakam Ulu

Dalam penjaringan calon Ketua IKBSU Kutai Barat terdapat 3 (tiga) Bakal Calon Ketua yang mendaftarkan diri dan melengkapi berkas pendaftaran. 

Lanjut dia menyebut, Tim formatur melakukan penelitian berkas persyaratan pendaftaran Bakal Calon Ketua IKBSU yaitu, 3 (tiga) Bakal Calon yang mendaftarkan diri dianggap memenuhi syarat dan ditetapkan sebagai Calon Ketua IKBSU Kutai Barat yang berhak dipilih pada Mubes IKBSU Kutai Barat tahun 2023 yang dijadwalkan berlangsung, Sabtu (9/9/2023) di Gedung Sport Hall Kantor Petinggi Kampung Belempung Ulaq, Kecamatan Barong Tongkok, pukul 09.00 WITA hingga selesai.

Baca Juga :  Gelar Sidang Adat, Pelaku MM Dijatuhi Sanksi Adat

Harapan kami sebagai Tim Formatur Mubes IKBSU Kutai Barat tahun 2023 kepada Calon Ketua IKB-SU Kutai Barat Masa Bakti Kepengurusan 2023-2028 serta seluruh Anggota IKB-SU Kutai Barat sebagai pemilik hak suara agar bersama sama dapat menyalurkan suara dan menyukseskan pelaksanaan Mubes IKBSU Kutai Barat tahun 2023 sehingga terpilih Ketua IKB-SU Kutai Barat Masa Bakti Kepengurusan 2023-2028 secara demokratis.

Adapun Calon Ketua IKBSU Kutai Barat untuk Periode 2023-2028 yaitu, Marulam Manihuruk, ST Nomor Urut 1, Ronald Alexchandra Situmorang Nomor Urut 2 dan Farinus Waruwu Nomor Urut 3.

Penulis: MM.Ginting

Editor : Henry Situmorang

Berita Terkait

Festival Cross Boarder 2024 Kabupaten Mahakam Ulu
Banyak Laksanakan Kegiatan Positif Untuk Masyarakat Kubar,TGM dan Putri Ringeeng Akan Gelar Lomba Karaoke
Puncak Festival Dahau 2023, Bupati Kubar Resmikan Tugu Deklarasi Perdamaian
Kepala Adat Belempung Ulaq Periode 2023-2029 Rahmadsyah Resmi Dilantik
IKBSU Kutai Barat Sukses Gelar Mubes Ke-II Tahun 2023, Ini Harapan Ketua Terpilih
Terbitnya Mosi Tidak Percaya Minta Sultan Kutai Mundur, Ini Respon Remaong Koetai Berjaya
Musda IKAPAKARTI IV Kubar, Komitmen Jaga Persaudaraan dan Kerukunan
Hudoq Ikut Meriahkan HUT Kubar ke-23
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 9 Desember 2024 - 17:05 WIB

Festival Cross Boarder 2024 Kabupaten Mahakam Ulu

Rabu, 8 Mei 2024 - 10:52 WIB

Banyak Laksanakan Kegiatan Positif Untuk Masyarakat Kubar,TGM dan Putri Ringeeng Akan Gelar Lomba Karaoke

Selasa, 7 November 2023 - 03:21 WIB

Puncak Festival Dahau 2023, Bupati Kubar Resmikan Tugu Deklarasi Perdamaian

Rabu, 25 Oktober 2023 - 11:28 WIB

Kepala Adat Belempung Ulaq Periode 2023-2029 Rahmadsyah Resmi Dilantik

Minggu, 10 September 2023 - 06:55 WIB

IKBSU Kutai Barat Sukses Gelar Mubes Ke-II Tahun 2023, Ini Harapan Ketua Terpilih

Berita Terbaru

Ekonomi Dan Bisnis

SMSI Kaltim Ingatkan Anggota Taat Aturan

Rabu, 5 Feb 2025 - 08:30 WIB

Ekonomi Dan Bisnis

Wadah Perusahaan Media, SMSI Kutai Barat Terbentuk

Senin, 3 Feb 2025 - 18:01 WIB

PT.Trubaindo Coal Mining (TCM)

Peduli Kelestarian Lingkungan, PT TCM Tanam Ribuan Pohon di Hutan Kota Sendawar

Jumat, 31 Jan 2025 - 16:21 WIB

Hukum Dan Kriminal

Bareskrim Sita Uang Miliaran Hingga Aset Kasus Robot Trading Net 89

Rabu, 22 Jan 2025 - 14:41 WIB