Polda Kaltim Amankan Groundbreaking Perkantoran Bank Indonesia di IKN

- Admin

Kamis, 2 November 2023 - 15:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden RI Joko Widodo 

PENAJAM, WARTA KUBAR.Com – Presiden RI Joko Widodo melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking Kompleks Perkantoran Bank Indonesia (Koperbi) Tahap I di kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN), Provinsi Kalimantan Timur, pada Kamis (2/11/2023).

Kegiatan ground breaking ini turut diamankan oleh Personel Polda Kaltim yang dikerahkan untuk memastikan keamanan dan kelancaran acara tersebut.

Kapolda Kaltim, Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si., turut mendampingi kunjungan Presiden RI, menegaskan komitmen dalam menjaga ketertiban dan keselamatan selama kegiatan Presiden RI di IKN.

Baca Juga :  PLTS di IKN Mampu kurangi 104 Ribu Ton Emisi Karbon Tiap Tahun

Sebelumnya, pada hari Rabu (1/11), Presiden Jokowi pun telah melakukan groundbreaking sejumlah proyek pembangunan di IKN. Diantaranya, Rumah Sakit Mayapada Hospital Nusantara, sekolah internasional di IKN, yakni Nusantara Intercultural School (NIS), dan Pakuwon Nusantara.

Kehadiran NIS di IKN menunjukkan keseriusan komitmen Pemerintah untuk menyediakan berbagai fasilitas pendukung ibukota, termasuk menghadirkan lembaga pendidikan bertaraf internasional dan berkualitas dunia.

Baca Juga :  Usai dari PPU Presiden RI Joko Widodo Terbang ke Kutai Barat

Dalam kesempatan itu, Presiden berharap NIS nantinya dapat menyelenggarakan pendidikan berkelas dunia bagi anak-anak. Selain itu, NIS juga diharapkan mampu menjadi salah satu pilihan sekolah dengan pendidikan yang bermutu di IKN.

(jbt)

Berita Terkait :

Kapolda Kaltim Kunker Ke Kutai Barat, Tinjau Sejumlah Titik Lawatan Presiden Joko Widodo

Berita Terkait

PWI Umumkan Tujuh Pemenang Anugerah Jurnalistik Adinegoro 2024
Dukung Swasembada Pangan, Mendagri Minta Pemda Data Kondisi Irigasi di Daerah
Wamendagri Tekankan Peran Strategis DPRD dalam Pembangunan Nasional dan Daerah
Kalsel Siap Jadi Tuan Rumah HPN 2025, Logo Bekantan Diluncurkan
Menaker : Upah Minimum Naik
Presiden Jokowi Anugerahkan Gelar Pahlawan Nasional Kepada Enam Tokoh
Periode November 2022-Oktober 2023 Terpanas Sepanjang Sejarah
Anwar Usman Dijatuhi Sanksi Pemberhentian dari Jabatan
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 Februari 2025 - 18:04 WIB

PWI Umumkan Tujuh Pemenang Anugerah Jurnalistik Adinegoro 2024

Selasa, 17 Desember 2024 - 06:38 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Mendagri Minta Pemda Data Kondisi Irigasi di Daerah

Sabtu, 14 Desember 2024 - 18:44 WIB

Wamendagri Tekankan Peran Strategis DPRD dalam Pembangunan Nasional dan Daerah

Kamis, 21 November 2024 - 15:36 WIB

Kalsel Siap Jadi Tuan Rumah HPN 2025, Logo Bekantan Diluncurkan

Minggu, 12 November 2023 - 07:03 WIB

Menaker : Upah Minimum Naik

Berita Terbaru

Warga Kelian Dalam Merasakan Peningkatan Ekonomi Dengan Adanya Tambang Emas Tradisional di daerahnya.

Ekonomi Dan Bisnis

Tambang Emas Tradisional Topang Ekonomi Masyarakat Kelian Dalam

Jumat, 13 Jun 2025 - 07:13 WIB

Diskominfostandi Mahulu

Pemkab Mahulu dan Kemenag Kaltim Bahas Penguatan Kehidupan Beragama

Kamis, 12 Jun 2025 - 19:48 WIB

Diskominfostandi Mahulu

Pemkab Mahulu Komitmen Dukung Tantangan Pendidikan di Perbatasan

Kamis, 12 Jun 2025 - 19:27 WIB

Diskominfostandi Mahulu

Perda Mahulu Tegaskan Penertiban Hewan Peliharaan

Selasa, 10 Jun 2025 - 18:03 WIB