Wabup Pimpin Rakor Penanggulangan Narkoba

- Admin

Selasa, 16 Januari 2018 - 04:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rapat Koordinasi Bersama Wabub Kubar

Rapat Koordinasi Bersama Wabub Kubar

SENDAWAR, WARTA KUBAR.com

Wakil Bupati Kutai Barat(Kubar), H Edyanto Arkan SE Memimpin langsung Rapat Koordinasi Penanggulangan Bahaya Penyalahgunaan narkotika dan obat obatan terlarang. Rakor tersebut berlangsung pada Senin(15/1/2018) bertempat di Ruang rapat khusus Kantor Bupati Kubar.

“ Rakor kali ini upaya kita untuk lebih efektif di tahun 2018. Salah satu yang perlu kita realisasikan adalah soal kelembagaan dari Badan Narkotika Kabupaten(BNK) perlu ditingkatkan menjadi Badan Nasional Narkotika Kabupaten(BNNK), Sehingga penanganan oleh lembaga maupun personalnya lebih fokus karena ditangani oleh personal yang berkompetensi dan khusus menangani persoalan narkoba seperti yang ada di tingkat pusat maupun provinsi, Dan Kabupaten lainnya yang sudah berstatus BNNK, “ ujar Edyanto Arkan.

 

Kemudian adalah sasarannya. Sasaran pada pra pengguna, Pengguna, Dan pasca pengguna yaitu dengan mengembangkan Dinas pendidikan dalam rangka menangani yang belum menggunakan narkoba, Lalu yang sedang menggunakan narkoba akan ditangani oleh aparat hukum. Sedangkan pasca atau yang sudah menggunakan narkoba tapi perlu rehabilitasi. Rehabilitasi inilah yang kita kembangkan sekarang melalui klinik IPWL yang dibuka di Rumah sakit umum daerah harapan insan sendawar. Jadi siapa saja yang secara sadar ingin keluar dari masalah narkoba dapat datang ke klinik IPWL dengan catatan sebelum tertangkap tangan oleh aparat hukum, terang Edyanto Arkan.

Baca Juga :  Peringatan HUT ke-76 RI, Pemkab Kubar Gelar Upacara Terbatas dan Prokes

Dalam Rakor tersebut juga dibahas selain masyarakat diminta juga Perusahaan perusahaan agar mewajibkan bagi karyawan yang baru maupun lama melakukan tes narkoba, Sedangkan untuk siswa siswi akan diminta Kepala sekolah melalui Dinas pendidikan bekerja sama dengan BNK dan pihak Polres akan diadakan penyuluhan terkait bahaya penyalahgunaan narkotika dan obat obatan terlarang, harap Edyanto Arkan.

Baca Juga :  Bupati Kubar FX Yapan Ajak Elemen Masyarakat Jaga Kamtibmas

Untuk diketahui peringkat penurunan peredaran narkoba di Kabupaten Kutai Barat mengalami peringkat yang sangat kecil, Yakni dari Peringkat 3 menjadi Peringkat 5 dari seluruh wilayah di Kalimantan Timur.

Rapat Koordinasi Program Tahun 2018 tentang Penanggulangan bahaya narkotika dan obat obatan terlarang dihadiri, Kasdim 0912 Mayor Wahyudi, Kasat Narkoba Polres Kubar AKP.Jamhari SH, Direktur RSUD HIS dr Bambang, Kepala Puskesmas Sekolaq Darat dr Akbar, Kepala Puskesmas Melak dr Waluyo, Sekretaris Dinas Kesehatan Barnabas, IPWL RSUD HIS dr Junita Matondang, Dinas Pendidikan Yohanes Spd Msi, Dinas Kesehatan Dona Trisna, Kabag Sosial Ruslan Hamzah, Kepala Puskesmas Barong Tongkok Arbayanti.

# Henry Situmorang#

Berita Terkait

Kubar Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2024
Bupati FX.Yapan Tinjau Pembangunan Kantor Sub Denpom Kubar
DP2KBP3A Gelar Audit Stunting Tahap Dua 2024
Pemkab Kubar Buka Pra PEDA Petani Nelayan 2024
Langkah Strategis Kembangkan Konvensi Hak Anak
Puncak HUT RI ke-79 Kampung Belempung Ulaq Berlangsung Meriah
PWI Kubar Minta Bangun Kemitraan yang Baik dengan Pemkab
Bupati FX Yapan Apresiasi Baik PWI Kutai Barat
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 16:18 WIB

Kubar Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2024

Rabu, 11 Desember 2024 - 17:56 WIB

Bupati FX.Yapan Tinjau Pembangunan Kantor Sub Denpom Kubar

Senin, 9 Desember 2024 - 17:41 WIB

DP2KBP3A Gelar Audit Stunting Tahap Dua 2024

Senin, 9 Desember 2024 - 17:15 WIB

Pemkab Kubar Buka Pra PEDA Petani Nelayan 2024

Selasa, 3 Desember 2024 - 10:17 WIB

Langkah Strategis Kembangkan Konvensi Hak Anak

Berita Terbaru

Seni Dan Budaya

Punguan Parna Kabupaten Kutai Barat Gelar Pesta Bona Taon 2025

Sabtu, 8 Feb 2025 - 13:36 WIB

Ekonomi Dan Bisnis

SMSI Kaltim Ingatkan Anggota Taat Aturan

Rabu, 5 Feb 2025 - 08:30 WIB

Ekonomi Dan Bisnis

Wadah Perusahaan Media, SMSI Kutai Barat Terbentuk

Senin, 3 Feb 2025 - 18:01 WIB

PT.Trubaindo Coal Mining (TCM)

Peduli Kelestarian Lingkungan, PT TCM Tanam Ribuan Pohon di Hutan Kota Sendawar

Jumat, 31 Jan 2025 - 16:21 WIB