67 Kampung di Kubar Belum Ada Listrik

- Admin

Jumat, 7 Oktober 2022 - 06:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wabup Kubar Edyanto Arkan (dua kanan) bersama Ketua DPRD Kubar Ridwai (kanan), Manager PLN UP3 Samarinda, Ari Tirta (dua kiri) dan Rahmatan, Manager Unit UP2K PLN Kaltim (kiri), seusai peletakan batu pertama pembangunan tapak tower PLN Melak-MMB, belum lama ini.

SENDAWAR, WARTA KUBAR.com-Sejak dimekarkan Kabupetan Kutai Barat (Kubar) sejak tahun 1999 silam, bersyukur diberikan otonomi untuk berkembang sehingga perkembangannya dapat dirasakan seperti yang ada sekarang.

Wabup Kubar Edyanto mengatakan kita tidak boleh merasa puas dan cukup atas perkembangan saat ini. Sebab  masih ada sekitar 67 kampung yang belum teraliri listrik oleh PLN. Begitu juga warga tinggal di pedalaman, selain listrik tidak ada dan jalannya pun tidak beraspal.

Baca Juga :  Akhir 2021, Pembangunan Kantor BKAD Rampung

Sedangkan, kita yang berada di Ibukota Sendawar, seperti  Melak, Sekolaq Darat, Barong Tongkok, Linggang Bigung dan sekitarnya listrik sudah 24 jam, jalan beraspal dan dan air nya bersih mengalir ke rumah,” ujar Wabup, pada pembukaan Festival Perahu Melayu dan Festival Melayu “Gemeoh” Siam Ultima (Muara Siam-Ulaq Telinga Matu) Pesisir Mahakam kecamatan Melak tahun 2022, di Kelurahan Melak Ulu, pada 3 Oktober 2022 .

Baca Juga :  Inspektur Inspektorat: Utamanya Pembinaan dan Pengembalian Kerugian Keuangan Negara

Untuk mempercepat lajunya pertumbuhan ekonomi di Kubar, Pemkab bersama PT PLN (Persero) berkomitmen dan berupaya menghadirkan listrik bagi seluruh warga ke pelosok kampung se-Kubar secara bertahap. Diantaranya, membangun tower jaringan listrik PLN, menghubungkan wilayah Kecamatan Melak ke Mook Manaar Bulatn (MMB).

“Diharapkan pembangunan tower jaringan listrik tersebut, cepat selesai. Sehingga dapat merasakan oleh warga kecamatan MMB. Sebab aliran listrik ini, menjadi dambaan atau kerinduan saudara kita di MMB,” ujarnya

(KP 6/WK-Red)

Berita Terkait

Kubar Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2024
Bupati FX.Yapan Tinjau Pembangunan Kantor Sub Denpom Kubar
DP2KBP3A Gelar Audit Stunting Tahap Dua 2024
Pemkab Kubar Buka Pra PEDA Petani Nelayan 2024
Langkah Strategis Kembangkan Konvensi Hak Anak
Puncak HUT RI ke-79 Kampung Belempung Ulaq Berlangsung Meriah
PWI Kubar Minta Bangun Kemitraan yang Baik dengan Pemkab
Bupati FX Yapan Apresiasi Baik PWI Kutai Barat
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 12 Desember 2024 - 16:18 WIB

Kubar Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2024

Rabu, 11 Desember 2024 - 17:56 WIB

Bupati FX.Yapan Tinjau Pembangunan Kantor Sub Denpom Kubar

Senin, 9 Desember 2024 - 17:41 WIB

DP2KBP3A Gelar Audit Stunting Tahap Dua 2024

Senin, 9 Desember 2024 - 17:15 WIB

Pemkab Kubar Buka Pra PEDA Petani Nelayan 2024

Selasa, 3 Desember 2024 - 10:17 WIB

Langkah Strategis Kembangkan Konvensi Hak Anak

Berita Terbaru

Seni Dan Budaya

Punguan Parna Kabupaten Kutai Barat Gelar Pesta Bona Taon 2025

Sabtu, 8 Feb 2025 - 13:36 WIB

Ekonomi Dan Bisnis

SMSI Kaltim Ingatkan Anggota Taat Aturan

Rabu, 5 Feb 2025 - 08:30 WIB

Ekonomi Dan Bisnis

Wadah Perusahaan Media, SMSI Kutai Barat Terbentuk

Senin, 3 Feb 2025 - 18:01 WIB

PT.Trubaindo Coal Mining (TCM)

Peduli Kelestarian Lingkungan, PT TCM Tanam Ribuan Pohon di Hutan Kota Sendawar

Jumat, 31 Jan 2025 - 16:21 WIB